Sebelum ini apakah Anda tahu bahwa power supply dibagi menjadi beberapa jenis desain. Salah satu desain yang umumnya digunakan pada perusahaan besar adalah power supply best high power. Yang mana salah satu produknya adalah power supply BK Precision 9141-GPIB. 

Produk tersebut dihadirkan dengan 3 channel terisolasi. Daya yang dapat diproduksi tiap channelnya adalah 100 W dengan reaksi dan gangguan yang rendah. Jika ditotal ketiga channelnya, bisa menghasilkan total daya 300W. Karena dapat mengukur nilai outputnya, secara tidak langsung produk ini termasuk smu (source measurement unit). Cara menggabungkan channel dan penggunaan fungsi lain telah tersedia di manual book.

Pedoman Menggunakan Power Supply BK Precision 9141-GPIB

Jika Anda ingin menggabungkan beberapa channel untuk mendapatkan daya optimal, Anda bisa mencari prosedurnya di manual book. Sementara itu, untuk mengatur tegangan secara sederhana, Anda bisa mengikuti pedoman menggunakan power supply BK Precision 9141-GPIB berikut.

  1. Penggunaan dari keypad: gunakan tombol kecil untuk memilih antara VSET atau ISET, setelah itu gunakan keypad untuk memasukkan nilainya
  2. Penggunaan dari knob putar: langkah pertama sama dengan sebelumnya, lalu putar knob searah jarum jam untuk menambah nilai dan berlawanan jarum jam untuk menguranginya

Untuk instruksi penggunaan yang lebih detail bisa dibaca di user manual BK Precision 9141-GPIB

Spesifikasi Power Supply BK Precision 9141-GPIB

Pada produk-produk power supply edisi sebelumnya, di beberapa fitur, apalagi fitur dasar pasti terdapat spesifikasi yang sama. Sehingga terkadang bingung untuk membedakan. Nah, caranya adalah melihat spesifikasi power supply BK Precision 9141-GPIB secara lengkap berikut ini:

Model   9141
Output Rating    
Voltage   60 V
Current   4:00 AM
Maximum Output Power per Channel   100 W
Total Output Power   300 W
Load Regulation (1) ± (% output + offset)    
Voltage   0.01% + 3 mV
Current   0.1% + 3 mA
Line Regulation ± (% output + offset)    
Voltage   0.01% + 3 mV
Current   0.1% + 3 mA
Ripple and Noise ( 20 Hz to 20 MHz )    
Normal Mode Voltage p-p   10 mV
Normal Mode Voltage rms   2 mV
Normal Mode Current rms   3 mA
Programming / Readback Resolution    
Voltage   1 mV
Current   1 mA
Programming / Readback Accuracy ± (% output + offset)    
Voltage   0.03% + 8 mV
Current   0.1% + 3 mA
Series Accuracy (combined mode)    
Voltage   0.03% + 24 mV
Current   0.1% + 3 mA
Parallel Accuracy (combined mode)    
Voltage   0.03% + 8 mV
Current   0.1% + 9 mA
Temperature Coefficient per °C    
Voltage   12 mV / °C
Current   0.8 mA / °C
Output Response Time (2)    
  Full load 20 ms
Rise Time No load 20 ms
  Full load 20 ms
Fall Time No load 250 ms
Transient Response (3)    
Time 0.5 ms
Protection    
  Range 66 V
OVP Accuracy 600 mV
  Range 4.4 A
OCP Accuracy 40 mA

Selengkapnya untuk spesifikasi yang lebih detail bisa cek di datasheet BK Precision 9141-GPIB

Keunggulan Power Supply BK Precision 9141-GPIB

Perangkat listrik adalah perangkat yang sangat kompleks. Banyak komponen yang dibutuhkan didalamnya. Bahkan untuk power supply saja harus dicocokkan dengan keperluan dayanya. Lalu, disamping fungsi dasar, ada keunggulan power supply BK Precision 9141-GPIB yang dapat Anda simak dibawah ini.

  • Adjustable voltage and current slew rates
  • Multi-ranging operation
  • Adjustable voltage and current slew rates
  • 3 Year Warranty
  • Etc

Bidang Industri yang Menggunakan Power Supply BK Precision 9141-GPIB

Dalam menentukan model power supply untuk industri, tidak bisa disepelekan bahwa cukup tricky dan banyak hal yang harus dipertimbangkan. Sehingga, dengan mengetahui rekam penggunaan sebelumnya, bisa jadi bahan untuk pertimbangan Anda. 

Sampai sekarang, bidang industri yang menggunakan power supply BK Precision 9141-GPIB tercatat dari industri elektronik, otomotif, pendidikan, hingga kesehatan. Namun, kembali lagi pada peralatan yang akan Anda pasangkan. 

Tempat Beli Power Supply BK Precision 9141-GPIB Resmi dan Keunggulannya

Power supply BK Precision 9141-GPIB yang harus di impor dari luar negeri tidak menjadi batas Anda untuk berhenti memberikan komponen terbaik pada peralatan listrik.

Produk impor akan didistribusikan pada negara-negara lain yang terjalin kontrak dengan produsen. Seperti Indonesia yang mengimpor power supply BK Precision 9141-GPIB. Tempat beli power supply BK Precision 9141-GPIB resmi dengan harga terendah dari kompetitornya adalah Ralali.com. Setiap pelanggan diberi tawaran oleh Ralali.com untuk mendapat beberapa keunggulan sebagai bentuk pedulinya terhadap industri lokal.

Resmi dan Bergaransi

Jadilah pengguna yang cerdas dengan menggunakan produk resmi dan original. Power supply BK Precision 9141-GPIB yang didistribusi oleh Ralali.com dapat teruji kredibilitas keasliannya. Kartu garansi yang dapat diklaim, disertakan pada setiap pembelian.

Proses Lebih Mudah

Keunggulan yang kedua yaitu, proses pembelian akan dilakukan dengan cepat. Pelanggan bisa mengakses layanan secara digital bila tidak ada waktu untuk pembelian langsung. Produk akan dikemas dengan aman sampai ke tangan Anda.

Harga Lebih Terjangkau

Ingat untuk selalu memilih produk yang sesuai dengan budget Anda. Paling tidak, budget yang harus dianggarkan sekitar 33 juta rupiah. Sebab itulah perkiraan harga untuk produk ini. Namun, di Ralali.com bisa menawarkan harga yang lebih terjangkau. Banner yang tersemat di bawah ini berisi halaman produk, untuk mengunjunginya, Anda bisa klik bannernya.

Maintenance dan Kalibrasi Power Supply BK Precision 9141-GPIB

Jangan karena performa sudah tinggi, lantas membuat Anda lupa bahwa waktu dapat menggerusnya. Maintenance dan kalibrasi power supply BK Precision 9141-GPIB adalah cara terbaik untuk memerangi penurunan akurasi.

Waktu untuk melakukan keduanya bervariasi dan tidak bisa dipukul sama rata. Anda bisa konsultasikan pada platform Kalibrasi.com, yang ahli dalam penanganan kalibrasi berbagai macam peralatan. Berkat itu, Kalibrasi.com sudah menyandang sertifikat akreditasi dari KAN di semua laboratoriumnya. Segera isi form dibawah ini, agar power supply BK Precision 9141-GPIB milik Anda cepat mendapat penanganan kalibrasi dari Kalibrasi.com.