Di zaman yang semakin canggih ini, mungkin sebagian dari Anda telah mengetahui apa itu alat Infrared Thermometer. Namun, adapun Sebagian dari Anda justru tidak mengetahui apa itu Infrared Thermometer. Alat Infrared Thermometer disebut juga Thermogun merupakan sebuah alat ukur suhu yang dapat melakukan pengukuran temperatur atau suhu dengan high temperature tanpa harus bersentuhan langsung dengan objek yang akan diukur suhunya. 

Saat ini ada beberapa brand yang merancang alat Infrared Thermometer. Salah satu brand yang cukup terkenal dipasaran yaitu Infrared Thermometer dari brand Chauvin Arnoux dengan model alat C.A. 1866. Alat Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866 dapat dibilang cukup mudah untuk digunakan. Mengenai cara penggunaan alat, dapat nda simak pada pembahasan selanjutnya. 

Cara Menggunakan Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866

Menggunakan alat Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866 dapat dibilang cukup mudah untuk Anda gunakan. Ada beberapa langkah umum yang perlu Anda lakukan setiap tahap-tahapnya, yaitu seperti:

  1. Langkah yang pertama, tekan pelatuk hitam hingga semua segmen layar akan ditampilkan dan instrumen siap untuk melakukan seperti yang telah diatur sebelum terakhir kali dimatikan. SCAN akan muncul di layar. Lalu symbol HOLD (TAHAN) akan ditampilkan saat Anda melepaskan pemicu dan layar utama menahan pengukuran hingga otomatis mematikan instrumen setelah 10 detik. 
  2. Langkah kedua, tekan pelatuk sekali lagi dan atur parameter pengukuran menggunakan tombol MODE dan tombol-tombol lainnya. 
  3. Aktifkan atau nonaktifkan penglihatan LASER dan lampu latar. 
  4. Arahkan alat dan tekan pelatuk menggunakan penglihatan LASER atau tombol lainnya pada objek yang akan diukur. 

Cara diatas merupakan cara umum untuk menggunakan alat Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866, untuk informasi selengkapnya Anda perlu menyimak penjelasan pada manual book Chauvin Arnoux C.A. 1866

Kelebihan Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866

Alat Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866 dirancang dengan sebaik mungkin, sehingga memiliki kelebihan yang menarik untuk para pengguna alat tersebut. Apa sja kelebihan yang dimiliki oleh alat ini? Beberapa kelebihan alat Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866 yaitu sebagai berikut: 

  • Wide measurement range:  – 50 °C to + 1,000 °C
  • Accuracy: ± (1.5 % of reading + 2 °C)
  • Distance/spot ratio: 30/1
  • High and Low alarms
  • Min / Max / Average / HOLD
  • etc

Spesifikasi Lengkap Produk Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866

Untuk menemukan semua titik high temperature hanya dalam beberapa detik, mak untuk itu alat ini perlu dilengkapi dengan instrumen canggih yang mendukung kinerja alat Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866. Ada beberapa instrumen canggih yang dimiliki alat tersebut, yaitu meliputi: 

  • Wide measurement range:  – 50 °C to + 1,000 °C
  • Accuracy: ± (1.5 % of reading + 2 °C)
  • Distance/spot ratio: 50/1
  • High and Low alarms
  • Min / Max / Average / HOLD

Selengkapnya untuk spesifikasi yang lebih detail bisa cek di datasheet Chauvin Arnoux C.A. 1866

Bidang Industri yang Cocok Untuk Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866

Alat Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866 sering digunakan di berbagai bidang industri. hal ini disebabkan karena adanya kebutuhan untuk menghindari kontaminasi objek seperti dalam bidang industri makanan, alat menis, farmasi, produk atau test. Selain itu, alat ini juga dapat digunakan untuk mengontrol kualitas pada proses manufaktur, dan bidang sektor industri lainnya. 

Distributor Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866 Resmi dan Keunggulannya

Kini di Indonesia telah tersedia Ralali.com sebagai distributor terpercaya penyedia produk dari brand Chauvin Arnoux. Ralali.com dapat menjadi solusi terbaik bagi Anda untuk membeli alat Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866. Akan ada beberapa keuntungan yang dapat Anda rasakan, yaitu: 

Resmi dan Bergaransi

Ralali.com telah menjadi distributor resmi dari brand Chauvin Arnoux, sehingga segala jenis produk brand tersebut telah tersedia. Serta Ralali.com dapat memberikan garansi dalam jangka waktu yang cukup lama untuk setiap produk. 

Proses Lebih Mudah

Telah berupaya dengan semaksimal mungkin, sehingga Ralali.com dapat memberikan pelayanan terbaik kepada para pelanggan. Dengan begitu, Anda tidak akan merasakan kesulitan pada saat melakukan proses pembelian peralatan di Ralali.com. 

Harga Lebih Terjangkau

Tahu akan keperluan alat Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866 di berbagai sektor industri, untuk itu Ralali.com berusaha untuk dapat memberikan harga yang lebih terjangkau agar setiap sektor industri dapat tetap menstabilkan keuangan mereka. 

Perawatan dan Kalibrasi Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866

Seperti yang telah Anda ketahui, bahwa setiap peralatan yang sudah digunakan dalam jangka waktu tertentunya tentunya akan mengalami penurunan kinerja dari alat tersebut, atau bahkan alat tersebut dapat mengalami kerusakan. Untuk dapat menghindari hal yang tidak diinginkan tersebut, maka penting abgi Anda untuk rutin melakukan perawatan dan kalibrasi pada alat Infrared Thermometer Chauvin Arnoux C.A. 1866. 

Perawatan sederhana yang dapat Anda lakukan pada alat ini yaitu dengan menjaga kebersihan alat, dan selalu mengecek kondisi baterai yang terpasang. Kemudian untuk proses kalibrasi ini harus dilakukan oleh teknisi yang berpengalaman dan juga di laboratorium kalibrasi terakreditasi. Terdapat jasa Kalibrasi.com yang sudah menjadi jasa terbaik yang dapat melayani proses kalibrasi peralatan Anda. Agar Anda dapat menggunakan layanan jasa Kalibrasi.com, klik banner dibawah ini dan dapatkan penawaran pelayanan kalibrasi sesuai dengan kebutuhan peralatan Anda!