Bagi Anda yang bekerja di bidang perindustrian yang memiliki generator, sebagian besar pasti sudah mengetahui apa itu exciter yang merupakan perangkat yang digunakan untuk menghasilkan listrik yang dialirkan ke main field rotor (gulungan utama pada rotor) dalam generator ac 3 phase. Fungsi utama exciter adalah menghasilkan tegangan listrik untuk dialirkan ke gulungan rotor utama pada generator agar gulungan rotor dapat mengubah listrik tersebut menjadi medan magnet.

Namun, seperti alat lainnya, exciter juga memerlukan kalibrasi secara berkala untuk memastikan akurasi dan efisiensi kerjanya. Tanpa kalibrasi, keakuratan dan efisiensi exciter dapat menurun seiring waktu, yang pada gilirannya dapat mempengaruhi kualitas dan efisiensi dari generator secara keseluruhan.

Memahami Tujuan Kalibrasi Exciter

Tujuan utama dari kalibrasi exciter adalah 

  • Untuk mengetahui ketertelusuran hasil pengukuran, 
  • Menentukan deviasi atau penyimpangan kebenaran nilai hasil pengukuran yang ditunjukkan oleh alat, 
  • Menjamin nilai hasil pengukuran sesuai dengan standar nasional maupun internasional, 
  • Meningkatkan taraf kepercayaan terhadap hasil pengukuran oleh alat. 

Dengan demikian, kalibrasi exciter adalah langkah penting untuk menjaga kondisi alat agar tetap sesuai dengan spesifikasinya, mendukung sistem penjaminan mutu di berbagai industri, dan mengetahui perbedaan (penyimpangan) antara nilai standar dengan nilai yang ditunjukkan oleh alat.

Memahami Prosedur Kalibrasi Exciter

Berikut adalah daftar prosedur kalibrasi Exciter, yang akan membantu dalam memastikan bahwa alat ini beroperasi dengan akurasi yang optimal. Berikut adalah daftar prosedur kalibrasi Exciter, yang akan membantu dalam memastikan bahwa alat ini beroperasi dengan akurasi yang optimal.

  • Persiapan
    Ini melibatkan penyiapan semua alat dan lingkungan yang diperlukan untuk proses kalibrasi. Penyiapan ini termasuk menyiapkan alat standar dan alat yang akan dikalibrasi, penentuan pelaksana kalibrasi, dan menyiapkan lingkungan kalibrasi.
  • Pelaksanaan
    Setelah persiapan selesai, tahapan berikutnya adalah pengamatan awal pada alat yang akan dikalibrasi, penyetelan alat, pengamatan kewajaran hasil ukur, dan pelaksanaan pengukuran pada titik ukur tertentu.
  • Menghitung Data
    Setelah semua pengukuran telah dilakukan, data tersebut kemudian dihitung. Ini melibatkan pekerjaan seperti memberikan konversi satuan, menghitung nilai maksimum-minimum, nilai rata-rata, standar deviasi, atau menentukan persamaan regresi.
  • Menentukan Ketidakpastian
    Setelah semua penghitungan selesai, ketidakpastian pengukuran kemudian ditentukan. Ini adalah tahap penting dalam proses kalibrasi karena menentukan sejauh mana hasil pengukuran bisa diandalkan.
  • Membuat Laporan
    Tahap terakhir adalah pembuatan dan publikasi laporan hasil kalibrasi. Laporan ini harus mengacu pada standar dan pedoman yang ditetapkan oleh SNI 19-17025. Yang mana laporan ini bisa menjadi bukti yang digunakan sebagai referensi kalibrasi di masa depan.

Layanan Jasa Kalibrasi Exciter Terbaik dari Kalibrasi.com

Kebutuhan akan kalibrasi di Indonesia memang sangat besar, maka dari itu Kalibrasi.com melihat beberapa hal ini untuk menyediakan jasa kalibrasi exciter dengan standarisasi yang terbaik untuk Anda. Tentu Kalibrasi.com ini memiliki beberapa alasan mengapa menjadi pilihan yang terbaik untuk Anda.

Keunggulan dari Kalibrasi.com

Alasan mengapa Kalibrasi.com menjadi pilihan terbaik untuk Anda adalah beberapa keunggulannya sebagai berikut ini:

  • Peningkatan Akurasi
    Kalibrasi.com berfokus untuk meningkatkan akurasi hasil pengukuran exciter yang akurat dan presisi alat ukur Anda. Dengan kalibrasi secara berkala, Anda juga dapat memastikan bahwa exciter akan menjadi performa yang terbaik dan hasil pengukuran yang akurat.
  • Mendeteksi Kerusakan pada Alat
    Dengan didukung oleh tim kalibrasi yang profesional serta teknologi yang canggih, maka proses kalibrasi bisa dilakukan dengan sangat baik termasuk mendeteksi kerusakan pada alat jika terjadi kecacatan pada exciter. Dengan begitu maka Anda bisa menghemat biaya pemeliharan dan perbaikan secara total.
  • Mematuhi Regulasi
    Dengan mengkalibrasi exciter, maka secara langsung pengguna exciter sudah mematuhi standar regulasi di berbagai industri. Dengan layanan Kalibrasi.com, maka Anda juga dapat terhindar dari risiko hukum yang dapat merugikan Anda.

Biaya pada Kalibrasi.com

Kalibrasi.com berkomitmen dalam memberikan layanan kalibrasi berkualitas tinggi dengan biaya yang terjangkau. Yang mana harga layanan Kalibrasi.com yang sesuai dengan anggaran Anda sehingga dapat dioptimalkan dan menghemat waktu dan biaya.

Baca Juga : Jasa Kalibrasi Vibration Calibrator dan Meja Vibrasi

Cara Pesan Jasa Kalibrasi Exciter di Kalibrasi.com

Bagi Anda yang ingin memesan jasa kalibrasi exciter di Kalibrasi.com cukup mengikuti langkah-langkah berikut ini:

  • Kunjungi website kami di Kalibrasi.com.
  • Klik tombol ‘Buat Permintaan Kalibrasi’.
  • Isi formulir permintaan kalibrasi dengan informasi yang diperlukan.
  • Setelah mengirimkan formulir, lalu akan dihubungi oleh pihak Kalibrasi.com untuk penjadwalan kalibrasi.

Kesimpulan

Melakukan kalibrasi exciter memang bukan merupakan hal yang mudah apalagi memerlukan pengalaman dan metode yang tepat dalam melakukannya. Maka dari itu Kalibrasi.com hadir untuk memudahkan Anda dengan menyediakan jasa kalibrasi exciter yang terbaik dengan sangat profesional serta dengan biaya yang terjangkau sehingga dapat disesuaikan dengan anggaran Anda. Maka segera hubungi Kalibrasi.com dengan kunjungi website resminya!