Multifunction calibrator adalah perangkat serba bisa untuk ragam fungsi yang berbeda-beda. Nah, belakangan ini, multifunction calibrator yang naik daun adalah dari brand Time Electronics.
Multifunction calibrator Time Electronics 5025E adalah produk yang ramai dibicarakan. Produk ini merupakan calibrator multi produk yang memberikan solusi efisien dan serba guna untuk beban kerja yang luas. Beberapa fungsi yang bisa diberikan yaitu memberikan tegangan dan arus AC/DC, frekuensi digital, resistansi variabel, konduktansi, kapasitansi, dan lain sebagainya. Spesifikasi produk bisa menjadi gambaran untuk melihat performanya secara lebih luas.
Spesifikasi Multifunction Calibrator Time Electronics 5025E
Banyak yang membicarakan produk ini karena produk 5025E menjadi pilihan yang sesuai kebutuhan teknis dan harganya terjangkau. Performa teknisnya dapat Anda ulas dan pertimbangkan dengan mencermati spesifikasi multifunction calibrator Time Electronics 5025E berikut ini.
General Specification | |
Mains voltage | 100 to 260 V AC 50/60 Hz. |
Fuse ratings | 3.15 A anti-surge. |
Power consumption | 120 W typical, 200 W maximum. |
Temperature performance | Operating: 10 to 40 °C. Storage: –10 to 50 °C. |
Operating humidity | < 80 % non condensing. |
Altitude | 0 to 3 km. Non operating: 3 to 12 km. |
Warm up | 30 minutes to full accuracy. |
Interfaces | RS-232, GPIB and USB (via RS-232 adaptor). Command set: Standard SCPI. |
Dimensions / Weight | W 447 x H 152 x D 470 mm. Weight: 16.5 kg. |
Supplied accessories | Test lead set, PC virtual control software, RS-232 cable, RS-232 to USB adaptor, user manual. |
Country of Origin | UK |
Shipping Details | Packed Dimensions: L 66 x W 71 x H 42 cm / Packed Weight: 24 kg |
HS Code | 9030 3900 |
Selengkapnya untuk spesifikasi yang lebih detail bisa cek di datasheet Multifunction Calibrator Time Electronics 5025E
Keunggulan Multifunction Calibrator Time Electronics 5025E
Bukan tanpa alasan, produk satu ini bisa meraih penjualan tinggi. Produk 5025E diminati banyak orang sebab tidak sekadar memberikan fungsi utamanya, tetapi ada keunggulan yang akan menarik perhatian siapa saja. Anda ingin tahu keunggulan multifunction calibrator Time Electronics 5025E, simak beberapa poin berikut.
- Simple Operation
- Calibration Capabilities
- Virtual Control Software
- etc
Pedoman Penggunaan Multifunction Calibrator Time Electronics 5025E
Apabila tidak ada pedoman penggunaan multifunction calibrator Time Electronics 5025E, teknis pelaksanaannya menjadi tidak konsisten dan hasil akan diragukan. Sebab itulah, buku manual selalu menjelaskan instruksi penggunaan. Teknis umumnya seperti dibawah ini.
- setel instrumentasi standar dan UUT pada kondisi operasi
- lalu setel instrumentasi standar dan UUT pada nilai pengukuran yang ditetapkan
- aktifkan perangkat dengan menekan tombol ON, dan perangkat akan melangsungkan pengukuran
- perhatikan nilai hasil pengukuran hingga kondisi stabil
agar mutu terjaga, selain menjaga konsistensi penggunaan, Anda harus memastikan keresmian produk dari tempat pembelian Anda.
Tempat Beli Resmi Multifunction Calibrator Time Electronics 5025E dan Keunggulannya
Tempat beli resmi multifunction calibrator Time Electronics 5025E yang terpercaya bisa meningkatkan probabilitas keaslian produk. Untuk mendapat produk yang 100% asli, beli melalui Ralali.com. Dijamin produk asli dan bisa mendapat keuntungan lain. Yuk, ulas keunggulan yang ada di Ralali.com bersama-sama.
Resmi dan Bergaransi
Barang resmi sudah pasti Anda dapatkan bila belanja di Ralali.com. Platform yang sudah menjalin relasi distribusi langsung dengan produsen ini bisa Anda jangkau dengan mudah. Proteksi keamanan juga akan diberikan yang berbentuk garansi produk.
Proses Lebih Mudah
Percuma saja bila Anda bandingkan proses di Ralali.com dengan tempat lainnya. Karena di Ralali.com proses lebih mudah berkat platform yang berbasis online. Jaman sekarang dengan adanya internet, sudah sepatutnya Anda bisa berbelanja dari mana saja.
Harga Lebih Terjangkau
Harga produk ekspor terkenal sulit stabil. Banyak faktor yang akan memengaruhi perubahannya. Misalkan saja inflasi dan naik turun kurs. Tetapi, di Ralali.com harganya masih berada di rentang yang terjangkau. Ada banyak opsi yang meringankan Anda. Rincian harganya bisa diakses pada halaman produk. Caranya klik banner di bawah ini.
Sektor yang Menggunakan Multifunction Calibrator Time Electronics 5025E
Saat hendak menentukan sektor yang menggunakan multifunction calibrator Time Electronics 5025E, cara paling akurat adalah dengan mengulas kembali fungsinya. Fungsi perangkat ini tidak jauh dari perangkat elektrik. Oleh karenanya, sektor yang pasti menggunakan produk ini berada di bidang kelistrikan.
Maintenance dan Kalibrasi Multifunction Calibrator Time Electronics 5025E
Meski alat ini merupakan kalibrator yang biasa mengkalibrasi sejumlah tipe peralatan, namun perangkatnya sendiri juga wajib di kalibrasi. Justru karena keakuratannya sangat diandalkan, hasil yang dinyatakan dari perangkat ini tidak boleh keliru.
Lama penggunaan dan beban kerja yang terlalu banyak memungkinkan komponen dan akurasinya jadi aus. Jika sudah menurun, Anda perlu maintenance per komponen atau keseluruhan. Jangan lupakan juga kalibrasi multifunction calibrator Time Electronics 5025E.
Terlepas dari apa yang sedang Anda butuhkan, maintenance atau kalibrasi, silahkan hubungi Kalibrasi.com untuk memesan jasa kalibrasinya. Hasil kalibrasi dijamin akurat dan tertelusur. Serta sudah terakreditasi KAN. Cara memesannya mudah saja, Anda tinggal isi form penawarannya dibawah ini.