Power supply BK Precision 9115 adalah power supply smu (source measurement unit) yang sudah termasuk alat ukur. Jadi, dengan otomatis output akan termonitoring melalui displaynya. Benefit yang Anda dapatkan dengan menggunakan model 9115 yaitu adanya kalkulasi batas tegangan dan arus secara otomatis yang berbeda tergantung pengaturannya.
Sementara itu, untuk aplikasi benchtop, model ini menyediakan numeric keypad yang bisa digunakan untuk melakukan data entry. Tombol-tombolnya memudahkan dalam menekan angka dan kursor yang nyaman dapat mengubah tegangan dan arus dengan cepat. Spesifikasi keseluruhan dari model ini juga tidak kalah unggulnya.
Spesifikasi Power Supply BK Precision 9115
Spesifikasi power supply BK Precision 9115 membuat model ini menjadi power supply dengan best high power yang berguna dalam meningkatkan supply daya ke peralatan. Perhatikan detail spesifikasinya berikut ini.
Model | 9115/B & 9115/B-AT |
Output Rating | |
Voltage | 0 to 80 V |
Current | 0 to 60 A |
Max Output Power | 1200 W |
Load Regulation (1) (2) | |
Voltage | 0.01 % + 5 mV |
Current | 0.1 % + 10 mA |
Line Regulation (2) | |
Voltage | 0.02 % + 1 mV |
Current | 0.02 % + 1 mA |
Ripple (20 Hz – 20 MHz) | |
Voltage | ≤ 60 mVpp |
Current | 100 mArms |
Programming / Readback Resolution | |
Voltage | 1 mV |
Current | 1 mA |
Programming / Readback Accuracy (2) | |
Voltage | 0.02 % + 30 mV |
Current | 0.1 % + 60 mA |
Temperature Coefficient (0 ºC – 40 ºC) (2) | |
Voltage | 0.02 % + 30 mV |
Current | 0.05 % + 10 mA |
Readback Temperature Coefficient (0 ºC – 40 ºC) (2) | |
Voltage | 0.02 % + 30 mV |
Current | 0.05 % + 5 mA |
General | |
Efficiency | 73% (120 VAC) |
75% (220 VAC) | |
Power Factor (full load) | 0.99 |
Standard Interface | USB, GPIB (optional), RS232, RS485 |
AC Input | 115/230 VAC ± 10 %, 47 Hz to 63 Hz |
Input Current (nominal) | 13.8 A (120 VAC) |
7.3 A (220 VAC) | |
Operating Temperature | 32 ºF to 104 ºF (0 ºC to 40 ºC) |
Storage Temperature | -4 ºF to 158 ºF (-20 ºC to 70 ºC) |
Safety | EN61010-1:2001, EU Low Voltage Directive 2006/95/EC |
Electromagnetic Compatibility | Meets EMC Directive 2004/108/EC, EN 61000-3-2:2006, EN 61000-3-3:1995+A1:2001+A2:2005 EN 61000-4-2/-3/-4/-5/-6/-11, EN 61326-1:2006 |
Dimensions (W x H x D) | 16.32” x 1.75” x 19.02” |
(414.5 x 44.5 x 483.2 mm) | |
Weight | 18.74 lbs (8.5 kg) |
Warranty | 1 Year |
Included Accessories | User manual, AC power cord (9115/B, 9115/B-AT, and 9116/B only), unterminated AC power cord with input connector (9117 only), rackmount kit, certificate of calibration |
Selengkapnya untuk spesifikasi yang lebih detail bisa cek di datasheet BK Precision 9115
Cara Menggunakan Power Supply BK Precision 9115
Tampilan analog dari power supply BK Precision 9115 dan keberadaan fitur remote, tidak sedikit memberikan perbedaan dari umumnya power supply. Perbedaannya selain dari spesifikasi yakni cara menggunakan power supply BK Precision 9115. Bahkan antara yang manual dengan yang remote sudah berbeda prosedurnya. Simak dengan seksama cara mengatur tegangan.
- Gunakan knob untuk menyesuaikan tegangan atau menggunakan numeric keypad untuk masuk ke pengaturan tegangan
- Tekan tombol V-set untuk menyeleksi display tegangan. Lalu masukkan nilai dan tekan enter untuk mengatur tegangan
- Untuk mengubah posisi kursor, gunakan panah kanan kiri
Kemudahan dalam mengatur nilai tegangan adalah salah satu keunggulan perangkat ini. Untuk instruksi penggunaan yang lebih detail bisa dibaca di user manual BK Precision 9115
Keunggulan Power Supply BK Precision 9115
Jika Anda lihat tampilan perangkat model 9115, desain produknya lebih padat dan compact. Dimensinya juga lebih ramping. Tampilan yang cerdas dari perangkat ini jadi karakteristik uniknya karena tidak banyak power supply yang seramping ini. Dan keunggulan power supply BK Precision 9115 selengkapnya bisa disimak berikut ini.
- Adjustable voltage rise and fall times
- Overvoltage protection (OVP), overpower protection (OPP), overtemperature protection (OTP)
- High programming and readback resolution
- 3 Year Warranty
- etc
Sektor Industri yang Menggunakan Power Supply BK Precision 9115
Model 9115 menyediakan bentuk gelombang uji daya otomotif yang sudah sesuai standar DIN 40839. Sehingga sektor industri yang menggunakan power supply BK Precision 9115 salah satunya adalah sektor otomotif. Selain itu, kemampuan untuk menyimulasikan kondisi pengujian untuk perangkat elektrik dan elektronik membuat model ini cocok juga digunakan pada industri kelistrikan.
Tempat Beli Power Supply BK Precision 9115 Resmi dan Keunggulannya
Meskipun produk power supply BK Precision 9115 tidak mudah ditemui di Indonesia, tetapi masih mungkin untuk mendapatkannya. Dengan bantuan pihak-pihak distributor, Anda berkesempatan untuk mendapatkan produk ini. Tempat beli power supply BK Precision 9115 resmi yang bisa Anda hubungi adalah Ralali.com. Keunggulan yang ditawarkan Ralali.com bisa Anda ulas di pembahasan berikut.
Resmi dan Bergaransi
Produk yang diedarkan Ralali.com langsung diambil dari produsen, sehingga keresmian dan keasliannya sangat terjaga. Termasuk mutu produknya. Ralali.com juga tidak lupa untuk selalu menyertakan kartu garansi di setiap pembelian produk apapun.
Proses Lebih Mudah
Regulasi pemrosesan pesanan di Ralali.com secara keseluruhan lebih mudah dari tempat lain. Ralali.com juga siap memberikan pertolongan kepada pelanggannya apabila terjadi kendala dengan alat. Proses retur yang Anda ajukan ke Ralali.com pun lebih mudah.
Harga Lebih Terjangkau
Tahukah Anda jika semakin kecil teknologi, harganya akan semakin mahal. Hal ini terjadi pula pada power supply BK Precision 9115. Untuk memampatkan fitur power supply tanpa mengurangi kinerjanya, dibutuhkan usaha yang ekstra. Oleh karena itu, harga produk ini sekitar 39 juta rupiah.
Harga produk ini di indonesia dapat lebih tinggi atau rendah. Untuk dapatkan harga lebih terjangkau, Ralali.com solusinya. Klik banner dibawah ini untuk lihat halaman produknya.
Maintenance dan Kalibrasi Power Supply BK Precision 9115
Cara mudah untuk mendapatkan performa optimal dari power supply BK Precision 9115 meskipun sudah usia pakainya sudah lama adalah dengan maintenance. Maintenance merupakan pemeliharaan serta perbaikan pada keseluruhan komponen perangkat.
Sedangkan kalibrasi adalah penyesuaian akurasi alat ukurnya, pada perangkat ini tepatnya di pengukuran output. Entah itu perbaikan maupun kalibrasi power supply BK Precision 9115, Anda bisa dapatkan semuanya di Kalibrasi.com. Salah satu platform yang melayani semua jasa peralatan. Dengan basis digital, pemesanan bisa dengan mudah Anda lakukan, yaitu mengisi form dibawah ini.