Tahukah Anda pada sebuah perangkat elektronik, Anda bisa menemukan power supply. Apa Itu power supply? Power supply merupakan sebuah rangkaian komponen elektronik yang dirancang untuk memasok daya listrik ke setidaknya satu atau bahkan ke beberapa perangkat elektronik lainnya. alat power supply ini digunakan untuk mengubah beberapa bentuk energi yang berbeda seperti matahari, angin, energi mekanik, atau bahkan hingga kimia menjadi energi listrik. banyak perangkat elektronik yang membutuhkan power supply. 

Oleh sebab itu, kini Anda bisa menemukan produk power supply dengan berbagai macam brand. Brand produk power supply yang cukup terkenal yaitu power supply dari BK Precision seri PVS60085MR. Catu daya DC dengan seri PVS60085MR menyedikan banyak fitur yang akan sangat berguna seperti resolusi pemrograman tinggi, beberapa antarmuka jarak jauh untuk sistem pengujian, fungsi SAS, dan juga unit smu (source measurement unit). Dengan dukungan fitur tersebut, alat ini dapat memberikan best high power yang maksimal. Penasaran dengan informasi lengkap power supply BK Precision PVS60085MR ini. Yuk, simak artikel ini dengan seksama. 

Spesifikasi Power Supply BK Precision PVS60085MR

Sebelum menuju ke pembahasan yang lebih dalam tentang power supply BK Precision PVS60085MR, Anda perlu mengetahui spesifikasi alat. Melalui rincian spesifikasi inilah, Anda bisa tahu akan rincian instrumen dari alat tersebut. Untuk rinciannya yaitu sebagai berikut. 

Model PVS60085 PVS60085MR PVS10005
Output Rating
Output Voltage (1) 0 – 600 V 0 – 1000 V
Output Current (2) 0 – 8.5 A 0 – 5 A
Max. Output Power 5100 W 3000 W 5000 W
Line Regulation
Voltage 60 mV 100 mV
Current 4.25 mA 2.5 mA
Load Regulation
Voltage 60 mV 100 mV
Current 8.5 mA 5 mA
Ripple and Noise (20 Hz – 20 MHz)
Voltage £100 mVrms / £500 mVpp £100 mVrms / £600 mVpp
Current 15 mA 10 mA
Resolution
Programming 10 mV/0.2 mA 0.1 V/0.1 mA
Readback 10 mV/0.2 mA 0.1 V/0.1 mA
Programming Accuracy
Voltage 400 mV 700 mV
Current (3) ± (%output + offset) 0.03% + 3.5 mA 0.03% + 2 mA
Readback Accuracy ± (%output + offset)
Voltage 0.05% + 300 mV 0.05% + 500 mV
Current (3) 0.1% + 8.5 mA 0.1% + 5 mA
General
Transient Response Time (4) £0.5 ms £0.5 ms
OVP adjustment Range 5 – 660 V 5 – 1100 V
OVP Accuracy 6 V 10 V
OCP Accuracy 85 mA 50 mA
Command Response Time 20 ms 20 ms
Efficiency (5) 90% 90%
Power Factor 0.99 0.99
Remote Sense Compensation 6 V 10 V
Rising Time at Full Load £100 ms £250 ms
Rising Time at No Load £100 ms £250 ms
Falling Time at Full Load £100 mS £150 ms £250 ms
Falling Time at No Load £3000 ms £5000 ms
Standard Interfaces Analog Programming, USB, RS485, RS232, GPIB, and Ethernet
AC Input (6) 170 – 265 VAC single phase
Rated Frequency 47 – 63 Hz
Maximum Rated Input Power 5800 VA 3500 VA 5800 VA
Temperature Ratings Operation (0 °C~40 °C) Storage (-40 °C~85 °C)
Dimensions ( W× H× D ) 16.53” x 3.46” x 20.94” (420 x 88 x 532 mm)
Weight 32.18 lbs (14.6 kg)

Selengkapnya untuk spesifikasi yang lebih detail bisa cek di datasheet BK Precision PVS60085MR

Instruksi Penggunaan Power Supply BK Precision PVS60085MR

Tidak semua pengguna, paham akan penggunaan power supply BK Precision PVS60085MR. oleh karena itu, pada saat Anda membeli alat ini pastinya sudah dilengkapi dengan manual book. Dengan adanya manual book tersebut, Anda bisa tahu bagaimana cara mengoperasikan power supply BK Precision PVS60085MR dengan baik dan benar. Bahkan untuk semakin memudahkan para pengguna, kini juga telah tersedia manual book dalam bentuk PDF yang bisa di Anda akses dimana saja, berikut bisa langsung cek di user manual BK Precision PVS60085MR 

Keunggulan Power Supply BK Precision PVS60085MR

Dengan dukungan dari instrumen yang lengkap, power supply BK Precision PVS60085MR memiliki keunggulan yang belum tentu ada pada seri produk power supply lainnya. Keunggulan-keunggulan yang dapat diberikan yaitu meliputi:

  • Ideal for testing PV and motor inverters
  • Monitors and logs real-time voltage, current, power, MPPT efficiency, and average MPPT efficiency
  • 3 Year Warranty
  • etc

Sektor Industri yang Cocok Dengan Power Supply BK Precision PVS60085MR

Dengan kelengkapan instrumen berkualitas dan keunggulan yang dimilikinya, maka dari itu tidak hanya satu sektor saja yang menggunakan power supply BK Precision PVS60085MR. Akan tetapi, sudah ada banyak sektor yang menggunakannya. Seri ini biasanya digunakan untuk pengujian motor inverter yang membutuhkan kebisingan rendah, integrasi sistem ATE, atau bahkan verifikasi desain. 

Distributor Power Supply BK Precision PVS60085MR dan Keunggulannya

Memilih sebuah distributor untuk membeli power supply BK Precision PVS60085MR dengan kualitas produk unggul, ternyata tidak semudah seperti yang Anda bayangkan. Dalam memilih distributor, Anda haruslah benar-benar cermat dan teliti. Salah dalam memilih distributor, dapat memberikan dampak buruk untuk Anda. Akan tetapi kini Anda sudah tidak perlu khawatir lagi, karena telah hadir Ralali.com sebagai solusi pilihan distributor terbaik untuk Anda. Setiap pelanggan yang melakukan proses pembelian alat di Ralali.com, akan mendapatkan keuntungan. Keuntungan tersebut, akan dibahas pada tiap poin di bawah ini. 

Resmi dan Bergaransi

Ralali.com sudah menjadi platform distributor resmi, yang mampu memberikan produk power supply BK Precision dengan lengkap. Dimana setiap produk yang tersedia memiliki kualitas yang terjamin, dan sudah bergaransi. 

Proses Lebih Mudah

Selain sudah menjadi platform distributor resmi, Ralali.com juga mampu memberikan pelayanan yang terbaik. Sehingga pelanggan dapat melakukan proses pembelian dengan mudah, aman, dan puas. 

Harga Lebih Terjangkau

Dapat memberikan produk asli, berkualitas, dan dengan pelayanan yang terbaik. Ralali.com juga menawarkan harga produk yang tersedia jauh lebih terjangkau. Bagaimana, sangat menarik bukan keuntungan yang diberikan oleh Ralali.com? Oleh karena itu, segera dapatkan keuntungan tersebut dengan melakukan proses pembelian di Ralali.com. Klik banner di bawah ini untuk menuju ke platform resmi milik Ralali.com. 

Perawatan dan Kalibrasi Power Supply BK Precision PVS60085MR

Performa pada alat yang sering digunakan pastinya akan mengalami penurunan yang cukup signifikan. Oleh sebab itu, guna untuk mengembalikan performa kinerja pada alat, perlu dilakukannya perawatan dan kalibrasi. Pada power supply BK Precision PVS60085MR, untuk melakukan perawatan alat Anda perlu melakukan penggantian sekring dan penggantian komponen lainnya. Akan tetapi, proses tersebut hanya bisa dilakukan oleh para personel pemeliharaan yang terlatih dan berkualifikasi saja. 

Ketentuan tersebut sama dengan ketentuan untuk melakukan kalibrasi. Maka dari itu, pastinya Anda akan membutuhkan layanan kalibrasi yang terakreditasi seperti yang sudah dimiliki oleh Kalibrasi.com. Kalibrasi.com sudah mendapatkan akreditasi dari KAN, sehingga standarisasi kalibrasi yang dilakukan sesuai dengan standar nasional atau internasional. Jika Anda ingin melakukan kalibrasi di Kalibrasi.com, Anda bisa mengisi form yang sudah tersedia di akhir pembahasan artikel ini.